Rabu, 28 Agustus 2013

Bertobatlah Selama Pintu Tobat Masih Terbuka


♥BismillaahiRRahmaaniRRahiim♥

❥ PENYESALAN tiada artinya ketika jasad memasuki liang lahat..

❥ Dan penyesalan itu tiadalah datang kecuali kepada orang-orang yang LALAI dan menghabiskan usianya untuk kesenangan dunianya ..

❥ Sehingga ketika maut datang tanpa disadarinya..

❥ Maka ketika jasad masuk kedalam liang lahat maka ia pun masuk beserta penyesalannya,seraya berdo'a seperti diterangkan dalam firman ALLAH Subhanahu Wata'ala :


❥ (Mereka berdo'a) : YA TUHAN ku kembalikanlah aku (ke dunia) agar aku berbuat amal shalih(yang selama ini ditinggalkan)..

❥ (Qs. Al-Mu'minun: 100)..

❥ Maka akankah kita akan trmasuk seperti mereka..??

❥ Oleh karena itu selagi sekarang masih di dunia..

❥ Selagi masih ada kesempatan dan selagi belum datang penyesalan..

❥ Ingatlah sekarang kita masih di dunia..

❥ Maka gunakanlah kesempatan ini dengan sebaik-baiknya..

❥ Karena sesungguhnya kita tidak pernah tau kapan maut menjemput..

❥ Dan penyesalan itu takan ada artinya ketika kesempatan itu telah berakhir pada waktunya..

❥ YA ALLAAH : Terimalah Amal Ibadah Kami,dan Ampunilah Segala Dosa2 Kami,Aamiin..✽ PERBANYAK LAH MENGINGAT ALLAH ✽

❥ Banyak manusia yang lebih sibuk memikirkan bagaimana caranya meraih kesuksesan dunia..

❥ Banyak manusia yang lebih sibuk memikirkan bagaimana caranya meraih kekayaan dunia..

❥ Banyak manusia yang lebih sibuk memikirkan kisah cintanya pada manusia..

❥ Dan banyak pula manusia yang lebih sibuk memikirkan bagaimana mendapatkan pendamping hidupnya ketimbang untuk lebih mengingat TUHAN nya..

❥ Padahal jika seandainya banyak manusia lebih sibuk mengingat dan mendekatkan diri kepada TUHAN nya dibanding lebih sibuk memikirkan dunia dan isinya..

❥ Maka ALLAH akan mempermudah untuk ia bisa mendapatkan apa yang diinginkannya..

♥SEMOGA BERMANFAAT♥

Tidak ada komentar:

Posting Komentar